TANYA:
Apakah saya bisa bertaqlid kepada Marja’ Imamiyah dan sekaligus saya ikut dalam tarekat muktabaroh yang ada di Indonesia? Berhubung saya tidak menemukan guru akhlak selain guru akhlak/tasawwuf yang berasal dari tarekat itu. Terima kasih sebelumnya.
JAWAB:
Pada prinsipnya boleh saja memiliki guru akhlak dari luar pengikut mazhab Ahlulbait, selama hal-hal yang diajarkan tidak bertentangan dengan ajaran Ahlulbait a.s.[*]
Baca: “Yang Salafi Jangan Cela Yang Sufi“