Situs Resmi Komisi Bimbingan dan Dakwah Syura Ahlulbait Indonesia (ABI)
HomePosts Tagged "al-Fatihah"

al-Fatihah Tag

Alquran diawali dengan sebuah surah yang disebut al-Fatihah. Terilhami darinya, pelajaran-pelajaran Alquran ini juga akan diawali dengan surah mulia tersebut. Surah al-Fatihah, sekalipun singkat, mengandung makna-makna yang sangat mendalam. Para ahli Alquran menamainya dengan Ummul Kitab, induknya Alquran. Surah ini wajib dibaca dalam setiap salat.

Seperti halnya Alquran, surah Al-Fatihah juga memiliki banyak nama dan sifat. Di antara salah satu nama atau julukannya adalah Umm al-Kitab, Umm al-Qur’an atau “Induk Alquran”. Alasannya, karena Al-Fatihah dianggap menyimpan kesimpulan dan saripati pengetahuan Alquran. Selain itu, masih ada beberapa nama lain yang masyhur, seperti

Salat Awal Bulan Mendirikan salat 2 Rakaat. Rakaat ke-1 membaca surat al-Fatihah dan al-Ikhlas (30x). Rakaat ke-2: Al-Fatihah + al-Qadr (30x). Dianjurkan pada awal bulan untuk bersedekah, serta membaca ayat-ayat berikut: بِسْمِ اللهِ الرَّحْمنِ الرَّحِيْمِ. وَمَا مِنْ دَابَّةٍ فِي اْأَزرْضِ إِلَّا عَلَى اللهِ رِزْقُهَا وَيَعْلَمُ مُسْتَقَرَّهَا وَمُسْتَوْدَعَهَا ۚ