Faktor-faktor Ideologis yang Menyebabkan Tragedi Karbala Terjadi
Komunitas Islam pada tahun terjadinya tragedi Karbala sangat berbeda dengan masa-masa akhir kehidupan Rasulullah saw. Dalam kurun waktu beberapa dekade setelah wafatnya Nabi, kecenderungan penyimpangan terhadap ajaran Islam meningkat secara perlahan namun pasti. Para peneliti menilai bahwa fondasi penyimpangan ini telah diletakkan sejak tahun pertama