Melempar Jumrah: Refleksi Spiritualitas dan Perlindungan dari Godaan Setan
Dalam tradisi Islam, melontar jumrah adalah salah satu ritus yang dilakukan selama ibadah haji. Namun, melontar jumrah bukanlah sekadar melempar batu. Ia mengandung makna spiritual yang lebih dalam, yaitu simbol perlawanan terhadap godaan setan dan pencarian perlindungan kepada Allah SWT. Ayatullah Jawadi Amuli dalam bukunya