Situs Resmi Komisi Bimbingan dan Dakwah Syura Ahlulbait Indonesia (ABI)
 

Infografis: Gerhana Bulan 26 Mei 2021

Diagram Gerhana Bulan Total pada Rabu 26 Mei 2021

Diagram Gerhana Bulan Total pada Rabu 26 Mei 2021

fenomena gerhana 26 mei 2021 terlihat di Indonesia saat Bulan terbit. Gerhana Bulan Total adalah fenomena astronomis yang terjadi ketika cahaya Matahari yang jatuh ke permukaan Bulan, terhalangi sepenuhnya oleh bayang-bayang inti bumi pada saat fase bulan purnama, artinya cahaya bulan purnama tidak terlihat dari sebagian posisi di permukaan bumi (lihat diagram). Bulan terbit di jayapura (daerah timur Indonesia) pada jam 15:25 WIB dan di Banda Aceh (daerah barat Indonesia) pada pukul 18:47 WIB, Puncak gerhana terjadi pada pukul 18.19 WIB (fase awal Total gerhana 18.12 WIB dan fase akhir total gerhana pada pukul 18.26 WIB).

Sumber: Tim Falak ABI

Baca: Infografis: Tatacara Salat Ayat

Latest comment

LEAVE A COMMENT