Perlunya Istiadzah dalam Berbagai Keadaan
Dan katakanlah: "Ya Tuhanku aku berlindung kepada Engkau dari bisikan-bisikan syaitan. Dan aku berlindung (pula) kepada Engkau ya Tuhanku, dari kedatangan mereka kepadaku". (QS al-Mukminin: 97-98) Salah satu persoalan penting yang termaktub dalam Al-Quran dan hadis Ahlulbait as adalah istiadzah (a'udzu billahi minasysyaitha nirrajim) atau memohon