Apa Filosofi di Balik Napak Tilas Perjalanan Arbain?
Setiap tahun, umat Islam memperingati Arbain, yang merupakan peringatan hari ke-40 setelah kesyahidan Imam Husain as. dan para sahabatnya. Ini adalah tradisi yang telah berlangsung selama 14 abad di mana mereka berkumpul di sekitar kota Karbala dan makam Imam Husain untuk meratapi perang yang tidak