Situs Resmi Komisi Bimbingan dan Dakwah Syura Ahlulbait Indonesia (ABI)
HomeView All Posts (Page 190)

View All Posts

Takabur atau kibir juga bisa disebabkan oleh perasaan yang justru kerdil dan hina. Orang yang berperasaan demikian akan cenderung berusaha untuk menebusnya dan membalas orang lain yang dinilainya telah menganggap dirinya hina. Tentang ini dalam sebuah riwayat disebutkan bahwa Imam Jakfar Al-Shadiq AS berkata; ما من

Ujub Ujub merupakan salah satu penyebab kibir. Orang yang takjub pada dirinya praktis merasa unggul atas orang lain. Banyak riwayat yang mencela ujub, antara lain sebagai berikut; Riwayat pertama, Imam Jakfar Al-Shadiq as berkata bahwa Rasulullah SAW bersabda bahwa suatu hari Nabi Musa as ketika sedang duduk

Allah SWT berfirman; وَعِبَادُ الرَّحْمنِ الَّذِينَ يَمْشُونَ عَلَى الاْرْضِ هَوْناً وَإِذَا خَاطَبَهُمُ الْجَاهِلُونَ قَالُوا سَلاَماً. “Dan hamba-hamba Tuhan yang Maha Penyayang itu (ialah) orang-orang yang berjalan di atas bumi dengan rendah hati dan apabila orang-orang jahil menyapa mereka, mereka mengucapkan kata-kata (yang mengandung) keselamatan.”[1] وَلاَ تَمْشِ فِي الأَرْضِ

Pembahasan tentang Imam Mahdi sering kali diidentikkan dengan akidah Syi’ah Imamiyah, sehingga bila kita tidak cermat dan obyektif di bidang ini maka kita akan termakan “isu murahan” bahwa Imam Mahdi itu hanya milik orang Syi’ah dan hanya Syi’ah yang membesar-besarkannya.

Tulisan singkat ini membedah secara singkat bahwa akidah tentang kedatangan Imam Mahdi adalah keyakinan bersama seluruh umat Islam, apapun mazhab dan aliran mereka. Perbedaan terkait dengan Imam Mahdi hanya berkisar pada detail sosoknya, kedatangannya, kelahirannya dan para pengikutnya. Tapi prinsip bahwa dunia di akhir zaman akan dipimpin oleh salah satu keturunan Fatimah az-Zahra yang namanya sama dengan nama Nabi saw adalah kesepakatan kaum Muslimin.

اِلهي كُلَّما اَنْعَمْتَ عَلَيَّ بِنِعْمَةٍ  قَلَّ لَكَ عِنْدَها شُكْري، وكُلَّمَا ابْتَلَيْتَني بِبَلِيَّةٍ قَلَّ لَكَ عِنْدَها صَبْري، فَيا مَنْ قَلَّ شُكْري عِنْدَ نِعَمِهِ فَلَمْ يَحْرِمْني، ويا مَنْ قَلَّ صَبْري عِنْدَ بَلائِهِ فَلَمْ يَخْذُلْني، ويا مَنْ رَاني عَلَى الْخَطايا  فَلَمْ يَفْضَحْني، ويا مَنْ رَاني عَلَى الْمَعاصي فَلَمْ يُعاقِبْني عَلَيْهِ، صَلِّ عَلى