Situs Resmi Komisi Bimbingan dan Dakwah Syura Ahlulbait Indonesia (ABI)
HomePosts Tagged "mazhab"

mazhab Tag

Oleh: Dr. Muhsin Labib,MA Menganut Islam berarti mengimani Allah SWT. Mengimani Allah SWT berarti mengimani kenabian Muhammad SAW. Mengimani kenabian Muhammad SAW berarti mengimaninya sebagai Nabi terakhir. Mengimani Nabi SAW berarti mencintai Ahlulbait dan imam suci (itrah). Mencintai Ahlulbait dan para imam suci berarti mengikuti. Mengikuti Ahlulbait dan para imam suci berarti

Oleh: Dr. Muhsin Labib, MA Dosa adalah kata serapan dari bahasa Sanskerta, yang berarti tindakan yang melanggar norma atau aturan yang telah ditetapkan Tuhan atau Wahyu Illahi. Dosa dalam khazanah Islam diungkapkan dalam beberapa frasa, seperti itsm (اثم), dzanb (ذنب), junah (جناح), juga sayyi’atun (سيئة) atau sesuatu

Oleh: Dr. Muhsin Labib, MA “Syiah bukan Islam” dan “Syiah adalah sesat” adalah stigma yang mungkin telah tercangkok dalam cangkang kepala banyak orang sebagai justifikasi atas segala tindakan diskriminatif bagi yang fanatik buta dan alasan pengabaian bagi yang terpengaruh. Stigma itu tentu, selain tendensius dan jauh dari

Oleh: Dr. Muhsin Labib Setiap orang berhak menafsirkan agama yang dianutnya dan yang tak dianutnya berdasarkan pemahamannya sendiri dengan pertanggungjawaban. Ketika seseorang merasa cukup alasan berupa interpretasi, inferensi dan konklusi untuk menjadi penganut sebuah agama, maka secara niscaya dia juga, disadarinya atau tidak, mempersepsi agama apapun yang